Latihan soal PAS Matematika Kelas 5 Semester 1 dan Pembahasan
Jumpa kembali di banksoalku dengan materi matematika yaitu latihan soal PAS matematika kelas 5 semester 1 dan pembahasan. Semoga adik-adik kelas 5 dalam mengikuti PAS dengan lancar dan hasil yang baik. Selamat belajar dan tetap semangat!
Kerjakan soal-soal di bawah ini!
1. Hasil penjumlahan dari 1/3 + 2/4 adalah......
2. Hasil dari pengurangan 8/10 - 2/5 adalah......
3. Ibu membeli gula 11/2 kg, tepung tapioka 11/4 kg. Berat bawaan ibu adalah......
4. Ani mempunyai 1 buah semangka, 1/4 sudah dimakan. Sisa semangka Ani adalah........
5. Hasil pengurangan 3 - 5/8 adalah......
6. Pecahan 45/8 jika diubah menjadi pecahan campuran adalah.....
7. Jika dinyatakan dalam pecahan desimal, 3/4 adalah......
8. Jika dinyatakan dalam pecahan biasa, 24/10 adalah.......
9. Pita Ani 23/4 m, pita Yuni 11/2 m. Jika disambung pita Ani dan pita Yuni adalah.....
10. Hasil dari 6/7 : 1,2 adalah.....
11. Hasil pembagian 5% : 0,5 adalah......
12. Hasil dari 11/4 x 0,5 adalah.....
13. Hasil dari 7,5 - 33/4 adalah......
14. Wati memiliki dua utas tali plastik sepanjang 11/2 meter dan 3/4 meter. Ia menggunting tali tersebut menjadi 9 bagian yang panjangnya sama. Berapa meter panjang tali setiap guntingannya?
15. Perbandingan umur Ani dan Tika 4 : 3. Jika umur Tika 12 tahun. Umur Ani adalah......
16. Roni membeli baju dengan harga Rp 250.000,00. Karena hari itu ada promosi diskon 5%. Berapa rupiah harga baju yang harus dibayar Roni?
17. 1,35 km - 25 dam = ........ m
18. 12 km/jam = ................m/menit
19. Sebuah mobil menempuh jarak 80 km selama 2 jam. Kecepatan rata-rata mobil tersebut adalah.....km/jam
20. Paman mengendari mobil dengan kecepatan 60 km/jam. Paman menempuh jarak 360 km. Apabila beliau berangkat pada pukul 05.00. Maka paman akan sampai ditempat tujuan pada pukul.......
21. 2,5 dm3 - 1.500 mℓ =..........ℓ
22. 300 ml/detik = ..................dm3/menit
23. Ibu membuat es sirop sebanyak 4 liter. Es sirop tersebut akan dibagi ke dalam beberapa gelas. Jika tiap gelas isinya 250 mℓ es sirop. Berapa banyak gelas yang dibutuhkan ibu?
24. Sebuah pancuran sedang mengalirkan air sebanyak 8 liter dalam waktu 10 menit. Debit air dari pancuran adalah..........ℓ/jam
25. Debit air yang melalui sebuah keran adalah 80 cm3/detik.Jika keran dibuka selama 2 menit. Volume air yang diperoleh adalah.........cm3
Kunci Jawaban dan Pembahasan!
1. 1/3 + 2/4 = 4/12 + 6/12 = 10/12 = 5/6
2. 8/10 - 2/5 = 8/10 - 4/10 = 4/10 = 2/5
3. 11/2 + 11/4 = 12/4 + 11/4 = 13/4
4. 1 - 1/4 = 4/4 - 1/4 = 3/4
5. 3 - 5/8 = 28/8 - 5/8 = 23/8
6. 45/8 = 55/8
7. 3/4 = 3x25/4x25 = 75/100 = 0,75
8. 24/10 = 24/10
9. 23/4 + 11/2 = 13/4 + 12/4 = 25/4 = 31/4
10. 6/7 : 1,2 = 6/7 : 12/10 = 6/7 x 10/12 = 60/84 = 5/7
11. 5% : 0,5 = 5/100 : 5/10 = 5/100 x 10/5 = 50/500 = 1/10 = 0,1
12. 11/4 x 0,5 = 5/4 x 5/10 = 25/40 = 5/8
13. 7,5 - 33/4 = 71/2 - 33/4 = 72/4 - 33/4 = 66/4 - 33/4 = 33/4
14. 11/2 + 3/4 = 12/4 + 3/4 = 15/4 = 21/4
21/4 : 9 = 9/4 x 1/9 = 1/4 meter
15. Ani : Tika = 4 : 3
Umur Tika 12 tahun
Umur Ani = 4/3 x 124 = 4 x 4 = 16 tahun
16. = 250.000 - (5% x 250.000)
= 250.000 - (5/100 x 250.000)
= 250.000 - (5 x 2.500)
= 250.000 - 12.500
= Rp 237.500,00
17. 1,35 km - 25 dam = ........ m
1,35 km = 1.350 m
25 dam = 250 m
1.350 + 250 = 1.600 m
18. 12 km/jam = ................m/menit
12 x 1.000/60 = 12.000/60 = 200 m/menit
19. Jarak = 80 km
Waktu = 2 jam
kecepatan = 80/2 = 40 km/jam
20. kecepatan = 60 km/jam
jarak = 360 km
waktu = 360/60 = 6 jam
6 jam + 05.00 = pukul 11.00
21. 2,5 dm3 - 1.500 mℓ =..........ℓ
2,5 dm3 = 2,5 ℓ
1.500 mℓ = 1.500 :1.000 = 1,5 ℓ
2,5 - 1,5 = 1 ℓ
22. 300 ml/detik = ..................dm3/menit
300/1.000 : 1/60 = 3/10 x 606 = 3 x 6 = 16 dm3/menit
23. 4 ℓ = 4.000 mℓ
4.000 mℓ : 250 mℓ = 16 gelas
24. V = 8 liter
W = 10 menit = 10/60 = 1/6 jam
D = V/W
= 8 : 1/6
= 8 x 6
= 48 ℓ/jam
25. D = 80 cm3/detik
W = 2 menit = 2 x 60 =120 detik
V = D x W
= 80 x 120
= 9.600 cm3
Belum ada Komentar untuk "Latihan soal PAS Matematika Kelas 5 Semester 1 dan Pembahasan"
Posting Komentar