Soal PTS Kelas 2 Semester 1 - Tema 2 Subtema 3 Dan 4
PTS (Penilaian Tengah Semester) atau disebut juga UTS (Ujian Tengah Semeseter) adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengukur pencapaian siswa selama setengah semester. Dalam PTS ini siswa akan mendapat soal yang materinya merupakan pengulangan dari materi-materi sebelumnya. Nah, untuk menghadapi PTS atau UTS ini untuk kelas 2 banksoalku akan menyiapkan contoh soalnya yaitu Soal PTS Kelas 2 Semester 1 - Tema 2 Subtema 1 Dan 2. Untuk PTS tema 2 subtema 1 dan 2 bisa dilihat kembali materinya disini. Semoga soal dari kami dapat membantu prestasi belajar adik-adik di sekolah.
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!
1. Memakai seragam sekolah dengan rapi, merupakan contoh aturan di......
a. rumah
b. sekolah
c. lingkungan
2. Ketika bermain dengan kelompok, sebaiknya kita.....
a. bekerjasama
b. curang
c. egois
3. Tata tertib sekolah, wajib ditaati oleh.....
a. siswa
b. guru
c. semua warga sekolah
4. Dalam bermain perlu adanya peraturan, gunanya untuk......
a. melihat
b. mengatur
c. mengganggu
5. Di bawah ini yang bukan tata tertib di sekolah yaitu....
a. mengikuti upacara pada hari Senin
b. memakai seragam sekolah sesuai jadwal
c. membuang sampah sembarangan
6. Sirup adalah termasuk benda.....
a. cair
b. padat
c. gas
7. Aku sebuah benda. Bentukku tetap. Aku bisa digunakan untuk menulis. Aku juga bisa dilipat menjadi beragam bentuk. Aku adalah.....
a. penghapus
b. pensil
c. kertas
Manakah benda di bawah ini yang memiliki sifat sama dengan gambar di atas....
a. balon udara
b. kacamata
c. sirup
9. Selalu menempati ruang adalah ciri-ciri dari benda.....
a. gas
b. padat
c. cair
10. Di bawah ini termasuk ciri-ciri dari benda cair adalah.....
a. bentuk dan besarnya tetap
b. memenuhi tempatnya
c. bentuknya berubah mengikuti wadahnya
11. 24 : 8 sama artinya dengan .....
a. 24 - 8 - 8 - 8 - 8
b. 24 - 8 - 8 - 8
c. 24 - 8 - 8 - 8 - 8 - 8
12. 36 : 6 = .....
a. 6
b. 5
c. 7
13. Sebanyak 56 pensil akan dimasukkan ke dalam 8 kotak. Jika setiap kotak memuat pensil sama banyak. Berapa pensil yang muat dalam setiap kotak?
a. 8
b. 7
c. 9
14. 8 : 2 = 4, karena 2 x 4 = .....
a. 4
b. 6
c. 8
15. 20 : 5 = (20 - 5 - 5 - 5 - 5 = 0), jadi 20 : 5 = .....
a. 10
b. 6
c. 4
16. Bahan alam yang bisa digunakan untuk membuat hiasan, yaitu.....
a. biji-bijian
b. kaca
c. plastik
17. Alat untuk mewarnai gambar adalah......
a. penghapus
b. pensil warna
c. pensil
18. Sesuatu yang dibayangkan bisa dituangkan dalam bentuk gambar adalah....
a. dekoratif
b. nyata
c. imajinatif
19. Kerang bisa kita manfaatkan untuk membuat kerajinan....
a. bingkai foto
b. jam tangan
c. kotak tisu
Objek gambar imajinatif di atas tentang.....
a. bencana alam
b. pemandangan alam
c. kesenian
21. Meliukkan badan ke kiri dan kanan untuk melatih.....
a. kaki
b. pinggang
c. tangan
22. Pinggang untuk meliuk berguna untuk melatih....
a. kekuatan
b. keseimbangan
c. kelenturan
23. Gerak tidak berpindah tempat contohnya....
a. meliukkan badan
b. lari
c. jalan sehat
24. Estafet bola dilakukan dengan.......bola
a. melempar
b. menendang
c. mengoper
25. Bermain saling mendorong bola, bisa untuk melatih kekuatan......
a. tangan
b. kaki
c. pinggang
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!
1. Saat bermain tidak boleh......
2. Jika tidak mematuhi tata tertib, kita akan mendapat.....
3. Contoh benda yang tidak tetap, yaitu.......
4. Di taman kota kita bisa melihat....
5. 35 : 7 = .... - .... - .... - .... - .... - .... - ....
= ....
6. Lengkapi titik-titik di bawah ini dengan bilangan yang tepat!
|
2 |
|
|
: |
|
24 |
|
12 |
30 |
|
…. |
…. |
|
5 |
7. Untuk membuat kotak tisu, kita bisa menggunakan......
8. Gambar yang bersifat khayalan disebut......
9. Memberikan bola dari satu anak ke anak yang lain secara berurutan disebut permainan.....
10. Permainan saling dorong bola dilakukan dengan posisi badan....
III. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang tepat!
1. Sebutkan akibatnya jika tidak berperilaku yang sesuai dengan aturan di tempat wisata!
..............................................................
2. Sebutkan benda apa saja yang bisa dilihat di pantai!
..............................................................
3. Paman baru saja memetik 24 buah mangga. Rencananya mangga tersebut akan dibagikan kepada 6 tetangga sama banyak. Berapa buah mangga yang nantinya akan diterima oleh setiap tetangga?
..............................................................
4. Sebutkan alat dan bahan yang dibutuhkan untuk menggambar!
..............................................................
5. Sebutkan 2 macam olaharaga yang dilakukan tanpa berpindah tempat!
..............................................................
Kunci Jawaban!
I. Silanglah (x)
1. b. sekolah
2. a. bekerjasama
3. c. semua warga sekolah
4. b. mengatur
5. c. membuang sampah sembarangan
6. a. cair
7. c. kertas
8. b. kacamata
9. a. gas
10. c. bentuknya berubah mengikuti wadahnya
11. b. 24 - 8 - 8 - 8
12. a. 6
13. b. 7
14. c. 8
15. c. 4
16. a. biji-bijian
17. b. pensil warna
18. c. imajinatif
19. a. bingkai foto
20. b. pemandangan alam
21. b. pinggang
22. c. kelenturan
23. a. meliukkan pinggang
24. c. mengoper
25. a. tangan
II. Isilah
1. Curang
2. Hukuman
3. Benda cair, benda padat
4. Pohon, bunga
5. = 35 - 7 - 7 - 7 - 7 - 7 = 0
= 5
6.
|
2 |
|
|
: |
|
24 |
|
12 |
30 |
|
15 |
25 |
|
5 |
7. Kotak sepatu bekas, daun kering, bunga kering
8. Imajinatif
9. Estafet bola
10. Condong ke depan
III. Jawablah
1. Keadaan menjadi kacau, lingkungan menjadi kotor
2. Perahu, kerang, pasir pantai
3. 24 : 6 = 4
4. Kertas, pensil, penghapus, pensil warna atau krayon
5. Meliukkan badan, sikap kapal terbang
Belum ada Komentar untuk "Soal PTS Kelas 2 Semester 1 - Tema 2 Subtema 3 Dan 4"
Posting Komentar