Soal PTS Kelas 1 Semester 1 - Tema 1 Subtema 3 Dan 4
Adik-adik kelas 1 dimanapun kalian berada. Berjumpa kembali di banksoalku.com yang akan senantiasa membimbing adik-adik dengan soal-soal yang bermanfaat sebagai teman dalam belajar di rumah. Tidak terasa hari berganti hari dan PTS atau UTS akan segera dihadapi, oleh karena itu kami akan memberikan contoh Soal PTS Kelas 1 Semester 1 - Tema 2 Subtema 3 Dan 4 yang nantinya dapat dipelajari adik-adik. Nah, tidak lupa kami sertakan kunci jawabannya untuk mengetahui berapa soal yang benar dan yang salah. Untuk mengulang soal PTS kelas 1 semester 1 tema 1 subtema 1 dan 2 bisa adik-adik pelajari kembali soalnya disini. Selamat belajar!
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!
1. Aturan sebelum tidur adalah........
a. makan
b. menggosok gigi
c. menyanyi
2. Jika memilih teman yang berbeda agama sikap kita sebaiknya saling.....
a. memusuhi
b. mengejek
c. menghargai
3. Kuku yang panjang dan kotor menyebabkan.....
a. sakit perut
b. sakit gigi
c. sakit mata
a. topi
b. kacamata
c. rambut
5. Beni senang bermain gitar
Anita senang.....
a. menari
b. tinju
c. sepak bola
6. Cara lain merawat tubuh yaitu menjaga sikap tubuh saat.....
a. tidur
b. menulis
c. bermain
7. Kulit menjadi bersih dan segar dengan....
a. makan
b. mandi
c. menggosok gigi
8. Membaca puisi harus disertai.....
a. ekspresi
b. bernyanyi
c. bersiul
9. Bunyi yang serupa dengan kata renang adalah....
a. gunung
b. kenang
c. pita
10. e - m - n - y - i - y - a - n
Huruf di atas jika disusun menjadi kata yang benar adalah.....
a. menyapu
b. nyanyian
c. menyanyi
Jumlah 1 sampo....... dari 4 sabun
a. lebih banyak
b. lebih sedikit
c. sama banyak
12. 19 15 20 18 16 17
Urutan bilangan di atas dari yang terbesar adalah.....
a. 20, 19, 18, 17, 16, 15
b. 19, 18, 20, 17, 16, 15
c. 15, 16, 18, 19, 20, 17
13. 11............. 19
Perbandingan yang tepat dari dua bilangan di atas adalah.....
a. sama dari
b. lebih dari
c. kurang dari
14. Ibu meletakkan 8 butir telur di atas meja. Kemudian kakak meletakkan lagi 5 butir telur. berapakah jumlah semua telur yang ada di atas meja?
a. 13 butir telur
b. 4 butir telur
c. 3 butir telur
15. ............
Kau tak pernah lelah merawatku
Kau tak pernah jera membimbingku
Ayah aku sangat menyayangimu
Judul yang benar untuk puisi di atas adalah.....
a. orang tua
b. ibu
c. ayah
16. Kata yang hanya menggunakan huruf konsonan "a" adalah.....
a. bangga
b. jujur
c. istimewa
17. Mandi sebaiknya dilakukan pada.....
a. pagi dan siang
b. siang dan malam
c. pagi dan sore
18. Doni berdiri dengan benar
Sikap tubuh Doni saat berdiri adalah....
a. bungkuk
b. tegak
c. miring
19. Iwan pulang setelah bermain sepak bola
Iwan menjaga kebersihan badan dengan cara.....
a. mandi
b. memotong kuku
c. mencuci pakaian
20. Rendi melukis menggunakan jari tangan dan cat poster.
Jari tangan digunakan sebagai pengganti....
a. pensil
b. kuas
c. penghapus
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!
1. Mencuci tangan dapat mencegah.......masuk ke dalam tubuh
2. Mandi dilakukan untuk menjaga kebersihan.....
3. Cerdik
Huruf vokal pada kata di atas adalah.........dan..........
4. Saat berlatih menari. Ida melihat Ana tersandung.
Ida sebaiknya...............Ana
5. Bibi Cici seorang perempuan.
Paman Danu seorang........
6. 13 15 14 17 16 12
Urutan bilangan di atas dari yang terkecil adalah......
7. 16..............16
Perbandingan yang tepat dari dua bilangan di atas adalah.........
8. Bahan alam yang digunakan saat membuat prakarya lukisan pasir adalah.......
9. Pandangan saat berjalan tegak ke arah.....
10. Karya yang hanya dapat dilihat dari satu arah disebut karya......
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Bagaimana sikap kita jika ada teman yang berbeda fisik, kegemaran, dan agama dengan kita?
................................................................................................
2. Susunlah huru-huruf berikut menjadi kata yang benar!
a. s - e - k - r - a - m - a = .............
b. a - s - u - b - n = ..............
3. Beni memiliki 15 kelereng. Udin memiliki 13 kelereng.
Siapakah yang memiliki kelereng lebih sedikit?
..........................................................................................................
4. Bagaimana cara membilas tangan yang benar saat mencuci tangan?
...........................................................................................................
Apa manfaat melakukan kegiatan di atas?
.............................................................................................................
Kunci Jawaban
I. Silanglah (x)
1. b. menggosok gigi
2. c. menghargai
3. a. sakit perut
4. b. kacamata
5. a. menari
6. b. menulis
7. b. mandi
8. a. ekspresi
9. b. kenang
10. c. menyanyi
11. b. lebih sedikit
12. a. 20, 19, 18, 17, 16, 15
13. b. lebih dari
14. a. 13 butir telur
15. c. ayah
16. a. bangga
17. c. pagi dan sore
18. b. tegak
19. a. mandi
20. b. kuas
II. Isilah
1. Kuman
2. Badan
3. e dan i
4. Menolong
5. Laki-laki
6. 12, 13, 14, 15, 16, 17
7. Sama dengan
8. Pasir
9. Depan
10. Dua dimensi
III. Jawablah
1. Menghargai
2. a. Keramas
b. sabun
3. Udin
4. Dengan air bersih yang mengalir
5. Keseimbangan
Belum ada Komentar untuk "Soal PTS Kelas 1 Semester 1 - Tema 1 Subtema 3 Dan 4"
Posting Komentar