Soal Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 dan Kunci Jawaban

Jumpa kembali adik-adik kelas 4 di tahun yang baru dimana sekarang kita sudah menginjak semester 2. Seperti yang kita ketahui bahwa semester 2 ini diawali dengan tema 6. Baiklah adik-adik yang sehat dan panadi, pada kali ini banksoalku akan memberikan contoh Soal Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 dan Kunci Jawaban. Mudah-mudahan adik-adik masih tetap semangat dalam belajar dan tetap menjaga kesehatan. 

Soal Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 dan Kunci Jawaban

Soal Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 dan Kunci Jawaban

Isilah titik-titik di bawah ini!

1. Karya sastra yang berupa curahan perasaan penyair tentang apa yang dirasakan, dilihat, dan dipikirkan dengan kata-kata disebut..........

2. Penyair adalah..........

3. Ciri-ciri puisi antara lain..........

4. Di dalam bait puisi terdiri dari beberapa..........

5. Keselarasan bunyi pada puisi yang dibentuk oleh pergantian tekanan kata disebut...........

6. Irama berhubungan dengan..........bunyi serta............bunyi saat membacakan puisi

7. Rima adalah.............

8. Perubahan bentuk tubuh karena pertambahan tinggi dan bobot tubuh disebut.............

9. Proses pematangan fungsi alat tubuh seperti alat perkembangbiakan, kemampuan berbicara, dan kemampuan berpikir disebut...........

10. Pertumbuhan dan perkembangan terjadi selama............makhluk hidup

11. Siklus hidup pada kucing yaitu............

12. Siklus hidup pada ayam yaitu.............

13. Siklus hidup pada kupu-kupu yaitu...........

14. Siklus hidup pada belalang yaitu...........

15. Lamanya suatu nada dinyanyikan atau dibunyikan disebut............

16. Untuk menghitung nilai ketukan sebuah nada digunakan satuan..........

17. Jenis-jenis rima, antara lain............

18. Puisi dengan rima a-b-a-b sering juga disebut berima.............

19. Puisi dengan rima a-b-b-a dalam puisi disebut juga rima...........

20. Puisi dengan rima a-a-b-b disebut juga dengan rima................

21. Puisi dengan rima a-a-a-a sering juga disebut puisi berima.............

22. Perubahan bentuk tubuh pada hewan dinamakan............

23. Metamorfosis yang mengalami tahap pupa pada kupu-kupu disebut...........

24. Metamorfosis yang tidak mengalami tahap pupa disebut...........

25. Contoh hewan yang mengalami metamorfosis sempurna seperti............

26. Contoh hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna seperti..............

27. Siklus hidup kecoak yaitu............

28. Siklus hidup lalat yaitu..........

29. Siklus hidup capung yaitu.........

30. Siklus hidup nyamuk yaitu.........

31. Siklus hidup katak yaitu..........

32. Sumber daya alam dibedakan menjadi dua, yaitu sumber daya alam yang...........

     dan sumber daya alam yang...........

32. Sumber daya alam tersebut digunakan untuk..........

34. Contoh sumber daya alam yang dapat diperbarui seperti..........

35. Contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui seperti...........

36. Minyak bumi dimanfaatkan untuk..............


Jawaban

1. Puisi

2. Pengarang puisi

3. Penyusunan baris dan bait, serta bahasanya terikat oleh irama dan rima

4. Baris kata atau kalimat

5. Irama

6. Panjang pendeknya                 kemerduan

7. Persamaan bunyi yang ada di dalam baris-baris puisi

8. Pertumbuhan

9. Perkembangan

10. Siklus hidup

11. Anak kucing - kucing muda - kucing dewasa

12. Telur - anak ayam - ayam dewasa

13. Telur - ulat - kepompong - kupu kupu

14. Telur - nimfa - imago (belalang dewasa)

15. Ketukan

16. Ketuk

17. rima a-b-a-b, rima a-b-b-a, rima a-a-b-b, rima a-a-a-a

18. Silang

19. Peluk

20. Pasangan

21. Terus

22. Siklus hidup

23. Metamorfosis sempurna

24. Metamorfosis tidak sempurna

25. Lalat, nyamuk, kupu kupu

26. Belalang, kecoak, capung

27. Telur - nimfa - kecoak dewasa

28. Telur - nimfa - pupa (kepompong) - lalat dewasa

29. Telur - nimfa - capung muda - capung dewasa

30. Telur - larwa - pupa - nyamuk dewasa

31. Telur - berudu - katak berekor - katak muda - katak dewasa

32. Dapat diperbarui            tidak dapat diperbarui

33. Memenuhi kebutuhan hidup manusia

34. Air, tanah, udara, sinar matahari, hewan, tumbuhan

35. Minyak bumi, batu bara, biji besi, marmer, belerang, nikel

36. Bahan bakar kendaraan bermotor (bensin, minyak tanah, avtur)

Belum ada Komentar untuk "Soal Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 dan Kunci Jawaban"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel